-->

PJ Bupati Purwakarta

#'

no-style

Kapolsek Maja dan Kepala Desa Sindangmulya Klarifikasi Terkait Video Aksi Tauran Pelajar

Friday, February 10, 2023, 6:49:00 PM WIB Last Updated 2023-02-10T11:49:44Z

Banten Lebak– Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas Kapolsek Maja Polres Lebak  Kompol Mulyadi bersama Kepala Desa Sindangmulya Nani Permana memberikan klarifikasi terkait video viral yang tauran pelajar viral di medsos. 

Pada kesempatan tersebut Kapolsek Maja mengajak warganya agar ikut menjaga keamanan dan ketertiban dilingkungan tempat tinggal, bermedsos yang cerdas dengan tidak menyebarkan berita bohong hoax, waspada dengan bahaya Narkoba, waspada dengan penipuan pencurian, ungkapnya. 


Kapolres Lebak AKBP Wiwin Setiawan melalui Kapolsek Maja Kompol Mulyadi menghimbau warga masyarakat agar tidak percaya dengan adanya berita yang tidak benak atau hoax  serta dapat menyaring berita yang di terima, dan situasi kamtibmas dapat berjalan secara aman, tertib. "Serta mengajak dan membangun  partispasi masyarakat untuk bersama sama melakukan keamanan lingkungan sehingga situasi kamtibmas di wilayah binaan tetap kondusif," kata Mulyadi. 

Kapolsek Maja menjelaskan. "Dengan adanya Vidio viral di Medsos terkait tawuran Pelajar di Desa Sindangmulya Kecamatan Maja, maka dengan ini saya Nyatakan itu tidak Benar atau HOAX, dan ini Kami sampaikan karena Kami sudah Cek ke Lokasi dan koordinasi dengan Kepala Desa Setempat dan Masyarakat yang ada disekitar tempat tersebut," tutup Mulyadi. (Bidhumas)

Aesennewsbanten.com ~ Bryan/ Maisachrir/ Bidhumas

Komentar

Tampilkan

  • Kapolsek Maja dan Kepala Desa Sindangmulya Klarifikasi Terkait Video Aksi Tauran Pelajar
  • 0

Terkini

layang

.

social bar

social bar

Topik Populer

Iklan

Close x